≡ Menu

MENCIPTAKAN PENGUSAHA KUE KERING

Konteks dari posting saya ini sebenarnya tidak hanya terfokus kepada kue kering semata tetapi lebih luas mencakup kue basah bahkan snack. Maraknya makanan ringan dari negeri seberang tarmasuk China menjadikan ancaman tersendiri bagi ekonomi Indonesia padahal bisnis ini apabila di geluti memiliki potensi besar.

kisah sukses bisnis kue keringsnisSebuah fakta mengejutkan ketika saya mencoba melakukan survey sederhana di beberapa minimarket saya memperoleh data setiap meinimarket omzet snack dan makanan ringan sampai diangka 10 juta/bulan. lebih dalam saya perhatikan ternyata pemain usaha ini di satu kota hanya 2 orang saja padahal di 10 minimarket yang saya survey saya menemukan produk serupa dan kunjungan secara randompun menemukan fakta serupa. Bisa dibayangkan betapa besar potensi usaha penganan kering.

Tidak banyaaknya orang yang tertariok dengan usaha ini menurut saya dikarenakan oleh sulitnya meembangun pasar tetapi bukankah semua bisnis selalu menghadapi persoalan serupa? Kabar baiknya sedeikitnya persaingan akan memudahkan anda masuk menjadi pemain besar. Lantas kenapa anda tidak bersiap menjadi pengusaha kue kering?

{ 0 comments… add one }